nama pemimpin mongol yg nyerang daulah abbasiyyah siapa ya?

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatehmuh4mmad pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nama pemimpin mongol yg nyerang daulah abbasiyyah siapa ya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengepungan Baghdad, yang terjadi pada 1258, adalah sebuah invasi, pengepungan, dan penghancuran kota Baghdad, ibu kota Kekhalifahan Abbasiyah ketika itu dan ibu kota Irak modern, oleh pasukan Ilkhanate Mongol bersama pasukan sekutu-sekutu mereka di bawah pimpinan Hulagu Khan.

~ maaf jika jawabannya salah dan kurang jelas, jangan lupa jadikan yang terbaik jika kamu puas dengan jawabannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IreneVootren dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21