Berikan alasan mengapa Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam mau dibunuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari irfansantri503 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan alasan mengapa Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam mau dibunuh oleh kaum Quraisy​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam buku Sejarah Islam yang Hilang karya Firas Al-Khateeb dijelaskan, masyarakat Arab masih memegang struktur dan aturan budaya. Sehingga secara aturan, Nabi Muhammad masih berada di bawah perlindungan pamannya, Abu Thalib, yang merupakan pemimpin Bani Hasyim salah satu klan Quraisy.

Baca Juga

Jawara Depok Gelar Pelatihan dan Beri Modal Usaha

Tingkat Stres Bisa Diungkap Lewat Kotoran Telinga

Dosa-Dosa Besar yang Disebutkan Nabi Muhammad

Abu Thalib sendiri menolak menerima Islam, namun ia menunjukkan perlindungannya terang-terangan kepada keselamatan keponakannya itu.

Lebih jauh dari itu, dalam budaya Arab tua terdapat aturan bahwa secara garis besar terdapat konsekuensi hukum berat apabila Muhammad terbunuh.

Sebab jika Muhammad terbunuh, budaya Arab tua menyebutkan bahwa anggota klan keluarga Nabi diizinkan membalas dendam.

Sehingga dengan aturan itu, dikhawatirkan terjadi perang saudara yang melanda.

Jadi, Nabi Muhammad tidak bisa disakiti. Tetapi demikian, perlindungan tersebut tidak berlaku bagi para pengikutnya. Sebab banyak di antaranya yang tidak dilindungi oleh klan atau keluarga manapun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LULUSANS3CONCUBOSS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21