partai Nasional Indonesia terbentuk setelah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabilapbg64 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Partai Nasional Indonesia terbentuk setelah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

partai komunis indonesia (PKI)

PEMBAHASAN

PKI

Pendiri : Henk Sneevliet

Dibentuk : 23 Mei 1914

Dibubarkan : 12 Maret 1966

Kantor pusat : Jakarta

Majalah : Soeara Rakjat

Harian Rakjat

Sayap pelajar : CGMI

Sayap pemuda : Pemuda Rakyat

Sayap perempuan : Gerwani

Sayap buruh : SOBSI

Sayap petani : BTI

PNI

Ketua umum : Soekarno

Ketua umum :Ir. Soekarno

Pendiri : Ir. Soekarno (Ketua)

Dr. Tjipto Mangunkusumo

Mr. Budhyarto Martoatmodjo

Mr. Iskak Tjokroadisurjo (Sekretaris/

Bendahara)

Dr. Samsi Sastrowidagdo (Anggota)

Mr. Sartono (Anggota)

Mr. Sunario (Anggota)

Ir. Anwari (Anggota)

Dibentuk : 4 Juli 1927

Digabungkan ke : Partai Demokrasi Indonesia

Diteruskan oleh : Partai Demokrasi Indonesia

Partai Indonesia

PNI Baru

PNI Marhaenisme

PNI Supeni

PNI Massa Marhaen

Kantor pusat : Regentsweg 8, Bandoeng

(Sekarang Jl. Dewi Sartika 8

Bandung).

________________________________

DETAIL JAWABAN:

MAPEL : Sejarah

KELAS : 11

BAB : Organisasi Pergerakan Nasional

(3)

KATA KUNCI : Partai Nasional

Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kepo4jalu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21