bagaimana pelaksanaan politik luar negeri indonesia pada pasa demokrasi libeal​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ferymaulanafery709 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana pelaksanaan politik luar negeri indonesia pada pasa demokrasi libeal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Indonesia menjalankan politik luar negeri “bebas aktif”. Bebas berarti Indonesia mengambil jalan sendiri dalam menghadapi masalah-masalah internasional. Aktif berusaha bahwa Indonesia berusaha sekuat-kuatnya untuk mewujudkan perdamaian dan meredakan pertentangan. Hal ini sesuai dengan cita-cita PBB.Pada masa demokrasi liberal ini, untuk menghentikan Perang Dingin, pemerintah Indonesia berhasil melaksanakan Konferensi Asia-Afrika di Bandung pada bulan April 1955.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadaalzahra0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Jun 21