Perhatikan uraian berikut! Setelah konsep naskah proklamasi disetujui, Soekarno meminta

Berikut ini adalah pertanyaan dari athanaufal206 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan uraian berikut! Setelah konsep naskah proklamasi disetujui, Soekarno meminta kepada seluruh tokoh yang hadir di kediaman laksamana Maeda pada malam itu untuk menandatangani naskah proklamasi. Soekarno merujuk contoh Declaration of Independent saat Amerika serikat menyatakan kemerdekaannya. Dalam declaration of independence, seluruh tokoh yang turut merumuskan naskah tersebut ikut menandatanganinya. ide Soekarno seperti dijelaskan pada uraian tersebut kembali memicu perdebatan dengan golongan muda. Golongan muda menolak ide tersebut karena...E. Soekarno terlalu bersikap lunak terhadap keberadaan unsur Jepang .
A. Golongan muda menganggap konsep declaration of independence tidak sesuai.
B. Golongan muda merasa tidak berhak menandatangani naskah proklamasi.
C. Golongan muda tidak ingin ada unsur Jepang dalam naskah proklamasi.
D. Soekarno dan Hatta lebih berhak menandatangani naskah proklamasi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Golongan muda tidak ingin ada unsur Jepang dalam naskah proklamasi.

Penjelasan:

Penculikan Sukarno-Hatta ke Rengasdengklok pada 16 Agustus 1945 menunjukkan puncak pertentangan golongan tua dan muda dalam cara melaksanakan proklamasi kemerdekaan.Dalam situasi genting, kedua golongan sepakat untuk memproklamasikan kemerdekaan pada 17 Agustus 1945.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardhiwinata5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21