Zaman kerajaan Baru merupakan puncak dari peradaban Mesir Kuno. Kejayaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari honeystihalim740 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Zaman kerajaan Baru merupakan puncak dari peradaban Mesir Kuno. Kejayaan bangsa Mesir Kuno pada Zaman Kerjaan Baru ditandai dengan​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

- irigasi teratur terhadap Lembah Nil;

- pendayagunaan mineral dari lembah dan wilayah gurun di sekitarnya;

- perkembangan sistem tulisan dan sastra;

- organisasi proyek kolektif;

- perdagangan dengan wilayah Afrika Timur dan Tengah serta Mediterania Timur; serta

- kegiatan militer yang menunjukkan kekuasaan terhadap kebudayaan negara/suku bangsa tetangga pada beberapa periode berbeda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Putri123u dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22