Berikut ini adalah pertanyaan dari firdauspurkon813 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Tradisi Mandi Balimau Kasai adalah sebuah upacara tradisional masyarakat Kampar di Provinsi Riau untuk menyambut bulan suci Ramadhan. Mandi Balimau sendiri bermakna mandi dengan menggunakan air yang dicampur jeruk yang oleh masyarakat setempat disebut limau, sedangkan Kasai adalah wangi-wangian yang dipakai saat berkeramas. Nilai yang terkandung dalam tradisi Mandi Balimau kasai adalah … *A.mendoakan arwah leluhur dan arwah sesama muslim
B.memulai sesuatu yang baik dan suci yaitu puasa Ramadhan
C.ungkapan rasa syukur dan simbol pensucian/pembersihan diri
D.mempererat tali persaudaraan dan ikatan social dalam masyarakat
B.memulai sesuatu yang baik dan suci yaitu puasa Ramadhan
C.ungkapan rasa syukur dan simbol pensucian/pembersihan diri
D.mempererat tali persaudaraan dan ikatan social dalam masyarakat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A.Mendoakan arwah leluhur dan arwag sesama muslim
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wardananur12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 25 Jun 21