Deskripsikan, mengapa pada saat pertama kedatangan Jepang, Jepang berusaha menguasai

Berikut ini adalah pertanyaan dari qwertyfox02 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Deskripsikan, mengapa pada saat pertama kedatangan Jepang, Jepang berusahamenguasai daerah-daerah yang memiliki kekayaan minyak bumi?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alasan Jepang datang ke Indonesia bertujuan untuk mendapatkan cadangan logistik dan bahan industri perang seperti minyak bumi, timah dan alumunium. Diperkirakan, persediaan minyak Indonesia dapat mencukupi kebutuhan Jepang selama Perang Pasifik.

Saat masuk Indonesia, Jepang sudah

menjadi negara fasis dengan ideologi

fasisme. Fasisme adalah sistem

pemerintahan di mana kekuasaan

berada pada seorang diktator dan

otoriter. Negara fasis menjadi sangat

nasionalis (chauvinistik), elitis dan

rasialis.

Ga tau pengen beli truk:(

Semoga benar:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Refansyahh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21