sebutkan tiga mubalik datuk tallu di kerajaan goa talo

Berikut ini adalah pertanyaan dari gilbert92 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan tiga mubalik datuk tallu di kerajaan goa talo

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban Pendek
Tiga mubalik datuk Tallu, atau yang kita ketahui sebagai Datu Talu di kerajaan Gowa- Tallo tidak terlepas dari islamisasi di Sulawesi Selatan, yang semakin mantap dengan adanya para mubaligh oleh Dato ri Bandang, Dato ri Patimang dan Dato ri Tiro yang berasal dari Tanah Minangkabau. 

Penjelasan
Dato ri Bandang, Dato ri Patimang dan Dato ri Tiro adalah tiga mubaligh yang berasal dari Sumatera Barat, yang menyebarkan Islam. Mereka adalah tiga bersaudara yang menyebarkan Islam di Sulawesi, khususnya Sulawesi Tengah dan Sulawesi Selatan, dan Sulawesi Tenggara.

Dato ri Bandang, Dato ri Patimang dan Dato ri Tiro memiliki keahliannya masing-masing, juga memiliki wilayah yang berbeda dalam menyebarkan islam. Di antaranya adalah: 

- Datuk ri Patimang ahli tentang tauhid dengan syiar Islam di Kerajaan Luwu
- Datuk ri Bandang ahli fikih di Kerajaan Gowa dan Tallo
- Datuk ri Tiro ahli tasawuf di daerah Tiro, Bulukumba, di Sulawesi Tenggara.

Seperti umumnya budaya dan tradisi masyarakat nusantara pada masa itu, masyarakat Luwu dan di daerah Gowa-Tallo juga masih menganut kepercayaan animisme/dinamisme yang banyak diwarnai hal-hal mistik dan menyembah dewa-dewa. Dengan pendekatan dan metode yang sesuai, syiar Islam yang dilakukan di berbagai wilayah. Bahkan di wilayah sulawesi pada masa itu masih melakukan judi, mabuk minuman keras dan sabung ayam. 

Untuk menambah pengetuanmu tentang Mubaligh di Sulawesi Selatan, klik link di bawah ini: 

Datu Talu
yomemimo.com/tugas/9716219
.................................................
Kelas: X SMA
Mata Pelajaran: Sejarah 
Kategori: Kebudayaan dan Kerajaan Islam di Indonesia
Kata kunci: Datu Talu, Gowa-Tallo

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh imamdanielleoz563f dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Aug 18