1:33)Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani, yaitu demos yang berarti

Berikut ini adalah pertanyaan dari yohaneskurniawan1972 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1:33)Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani, yaitu demos yang berarti "rakyat" dyang berarti 'pemerintahan, kekuatan.
Pemerintah yang bersifat demokratis pertama kali dipraktekkan oleh bangsa mana?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-kota Athena.

Penjelasan:

Kata "demokrasi" pertama muncul pada mazhab politik dan filsafat Yunani kuno di negara-kota Athena. Dipimpin oleh Cleisthenes, warga Athena mendirikan negara yang umum dianggap sebagai negara demokrasi pertama pada tahun 508-507 SM.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KimJung56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Jun 21