apa hubungan antara peradaban islam dan islam nusantara ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari eksyar1smt3 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa hubungan antara peradaban islam dan islam nusantara ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam diskursus tentang Islam di Indonesia, seringkali muncul upaya mendefinisikan identitas Islam Nusantara sebagai lawan dari Islam Arab, bahwa Islam Nusantara adalah antithesis dari citra Islam yang tampil di dunia Arab. Islam Nusantara adalah Islam yang telah mengalami pribumisasi atau nativization sehingga sesuai dengan kepribadian dan jati diri bangsa Indonesia. Karakter yang sering disematkan kepada Islam Nusantara adalah ramah, anti kekerasan, toleran, menghargai tradisi, dan menghargai kebangsaan (Sahal dan Aziz [eds.] 2015). Sebaliknya dari Islam Nusantara, Islam Arab sering diasosiasikan dengan beberapa sifat negatif seperti kekerasan, diskriminasi dan pelecehan terhadap perempuan, tidak menghargai tradisi dan warisan sejarah yang digambarkan dengan penghancuran heritage dari Makkah dan Madinah, serta cenderung menolak inovasi dalam pemikiran keagamaan.

Penjelasan:

Maaf kalau salah yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lintangningtyas3005 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21