No. Date: Bandingikan paparan sahul dan paparan sunda dukepulauan indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari rioarbil pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

No. Date: Bandingikan paparan sahul dan paparan sunda dukepulauan indonesia berdasarkan garis wallace!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Perbedaan paparan sahul dan paparan sunda adalah sebagai berikut :

daerah Paparan Sunda terletak di bagian barat Indonesia, sedangkan Paparan

Sahul di bagian timur Indonesia

Paparan Sunda meliputi daerah-daerah perairan Selat Malaka, Laut Cina

Selatan dan Laut Jawa, sedangkan Paparan Sahul meliputi daerah-daerah di

selatan Laut Banda dan Laut Aru.

Paparan Sunda adalah lempeng bumi yang bergerak dari Kawasan Oriental (Benua Asia) dan berada di sisi barat Gans Wallace. Garis Wallace merupakan suatu garis khayal pembatas antara dunia flora fauna di Paparan Sunda hagian lebih timur Indonesia. Garis ini bergerak dari utara ke selatan, antar Kalimantan dan Sulawesi, serta antara Bali dan Lombok. Garis ini mengikuti nama biolog Alfred Russel Wallace yang, pada 1858, memperlihatkan bahwa sebaran flora fauna di Sumatera, Kalimantan, Jawa, dan Bali lebih mirip dengan yang ada di daratan Benua Asia, sedangkan

Paparan Sahul adalah lempeng bumi yang bergerak dari Kawasan Australesia (Benua Australia) dan berada di sisi timur Garis Weber. Garis Weber adalah sebuah garis khayal pembatas antara dunia flora fauna di Paparan Sahul dan di bagian lebih harat Indonesia. Garis ini membujur dari utara ke selatan antara Kepulauan Maluku dan Papua serta antara Nusa Tenggara Timur dan Australia. Garis ini mengikuti nama biolog Max Weber yang, sekitar 1902, memperlihatkan bahwa sebaran flora fauna di kawasan ini lebih serupa dengan yang ada di Benua Australia.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syifanadiaa2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Dec 21