Mengapa para musyrik Quraisy menentang dakwah nabi

Berikut ini adalah pertanyaan dari daaahelda539 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa para musyrik Quraisy menentang dakwah nabi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

karena para musyrik Quraisy tidak ingin adat istiadat yg menjadi kebudayaan mereka hilang karena adanya dakwah nabi Muhammad Saw. dan juga tersebar nya agama Islam , dan para kaum musyrik Quraisy semuanya mengikuti ajaran agama Islam yg diajarkan oleh nabi Muhammad . maka dari itu para musyrik Quraisy menentang keras dakwah nabi Muhammad Saw

penjelasan:

terimakasih banyak ya yg sudah menggunakan jawaban ini jikalau Memang tidak tepat jawabannya maaf ya ☺️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melindayulia230 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22