foto suku baduy dan kehebatan nya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mmalikharjawijaya pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Foto suku baduy dan kehebatan nya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berbekal Ilmu Kanuragan, Orang Baduy Dengan Mudah Tangkap 20 Ekor Monyet

Belasan orang baduy asal Kecamatan Leuwi Damar, Kabupaten Lebak, Banten dengan mudah menangkap puluhan monyet yang biasa merangsek ke kawasan pemukiman warga Dusun Sindangjaya, Desa Ciakar, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis.

Kepala Dusun Sindangjaya, Jajang, ketika ditemui Koran HR, Senin (12/06/2017) lalu, mengaku takjub dengan kemampuan rombongan orang baduy yang berhasil menangkap monyet layaknya menangkap anak kucing.

“Monyet yang bringas dan gesit itu terlihat ketakutan saat akan ditangkap. Monyet-monyet itu menurut ketika diarahkan untuk masuk perangkap yang dibawa orang baduy,” katanya.

Jajang mengungkapkan, dalam satu hari orang baduy yang sengaja didatangkan ke Ciakar berhasil menangkap sekitar 20 ekor monyet. Dari hasil tangkapan itu, dua ekor diantaranya disembelih untuk dipersembahkan kepada leluhur.

Sebelum melakukan perburuan, rombongan orang baduy itu malam harinya melaksanakna ritual dan mengucapkan mantra-mantra. Mereka tidak hanya mahir berburu, tapi juga disertai kesaktian,” kata Uned, warga Sindangjaya.

Kaur Ekbang Desa Ciakar, Nono, juga mengaku kagum dengan kesaktian rombongan orang baduy tersebut. Pasalnya, kawanan monyet yang semestinya berlarian dan memanjat pohon untuk bersembunyi justru menjadi penurut.

Jawaban Singkat :

Suku Baduy dapat menangkap monyet dengan ilmu kanuragan yang menjadi keunikan khas suku Baduy

SEMOGA MEMBANTU

Berbekal Ilmu Kanuragan, Orang Baduy Dengan Mudah Tangkap 20 Ekor Monyet Belasan orang baduy asal Kecamatan Leuwi Damar, Kabupaten Lebak, Banten dengan mudah menangkap puluhan monyet yang biasa merangsek ke kawasan pemukiman warga Dusun Sindangjaya, Desa Ciakar, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis. Kepala Dusun Sindangjaya, Jajang, ketika ditemui Koran HR, Senin (12/06/2017) lalu, mengaku takjub dengan kemampuan rombongan orang baduy yang berhasil menangkap monyet layaknya menangkap anak kucing. “Monyet yang bringas dan gesit itu terlihat ketakutan saat akan ditangkap. Monyet-monyet itu menurut ketika diarahkan untuk masuk perangkap yang dibawa orang baduy,” katanya.Jajang mengungkapkan, dalam satu hari orang baduy yang sengaja didatangkan ke Ciakar berhasil menangkap sekitar 20 ekor monyet. Dari hasil tangkapan itu, dua ekor diantaranya disembelih untuk dipersembahkan kepada leluhur.Sebelum melakukan perburuan, rombongan orang baduy itu malam harinya melaksanakna ritual dan mengucapkan mantra-mantra. Mereka tidak hanya mahir berburu, tapi juga disertai kesaktian,” kata Uned, warga Sindangjaya.Kaur Ekbang Desa Ciakar, Nono, juga mengaku kagum dengan kesaktian rombongan orang baduy tersebut. Pasalnya, kawanan monyet yang semestinya berlarian dan memanjat pohon untuk bersembunyi justru menjadi penurut.Jawaban Singkat :Suku Baduy dapat menangkap monyet dengan ilmu kanuragan yang menjadi keunikan khas suku BaduySEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GwaCewek25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 Aug 21