11. Tengku Abdul Djalil merupakan tokoh yang memimpin perlawanan rakyat

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadarifbkt813 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

11. Tengku Abdul Djalil merupakan tokoh yang memimpin perlawanan rakyat Aceh terhadap Jepang. Strategi Tengku Abdu Djalil dalam melawan Jepang adalah ....a. mengepung pusat pelatihan militer tentara Jepang di Aceh
b menyampaikan dakwah guna mengajak rakyat Aceh menolak kebijakan Jepang
c. membentuk pasukan militer untuk melawan pasukan militer Jepang
d. mengirim mata-mata untuk menggagalkan rencana Jepang
e. melakukan kerja sama dengan pasukan Sekutu untuk melucuti persenjataan Jepang
12. Perlawanan rakyat Kalimantan terhadap Jepang dipimpin oleh Pang Suma. Selain dipicu oleh penolakan terhadap kebijakan penindasan Jepang, perlawanan rakyat Kalimantan tersebut terjadi karena ....
a. aksi rekrutmen mata-mata yang dilakukan Jepang terhadap penduduk lokal
b. para petani diminta menjual padinya kepada kumiai melebihi ketentuan
c. pasukan Jepang menguasai sumber minyak bumi di wilayah Kalimantan
d. pasukan Peta diminta mengawasi pekerjaan romusa di Kalimantan
e. propaganda Gerakan Koreri yang menentang pemerintah Jepang
13. Pada 1943 rakyat Papua melakukan perlawanan terhadap Jepang. Perlawanan rakyat Papua tersebut diawali dengan ....
a. kemunculan Gerakan Koreri di Biak
b. pengeboman di markas Jepang di Papua
c. aksi protes rakyat Papua di kantor Jepang
d. penembakan pasukan Jepang di daerah perbatasan
e. gerakan bawah tanah yang dipimpin Silas Papare
14. L.Rumkorem merupakan pemimpin gerakan Koreri di Biak. Gerakan tersebut mengadakan perlawanan terhadap pemerintah militer Jepang karena ....
a. wilayah Papua dijadikan sebagai tempat tawanan perang Sekutu
b. pemerintah Jepang merekrut penduduk lokal sebagai mata-mata
c. banyak masyarakat Papua dikirim ke luar negeri menjadi romusa
d. masyarakat Papua kecewa terhadap ketidakadilan pemerintah Jepang
e. masyarakat Papua banyak direkrut menjadi pasukan Pembela Tanah Air (Peta)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

11. B

12. A

13. B

14. B

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wilans12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21