melaksanakan Amar ma'ruf nahi mungkar termasuk ikhtiar NU di bidang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari inventarismiarrpym01 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Melaksanakan Amar ma'ruf nahi mungkar termasuk ikhtiar NU di bidang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Termasuk dalam ikhtiar Peningkatan Kegiatan Penyiaran Agama Islam, Pembangunan Sarana-sarana Peribadatan dan Pelayanan Sosial. Ikhtiar tersebut dijelaskan dalam  Statoeten Nahdlatoel Oelama 1926 yang berisi : Menjiarkan agama Islam dengan djalan apa sadja jang halal ; memperhatikan hal-hal jang berhoeboengan dengan masdjid-masdjid, soeraoe-soeraoe dan pondok-pondok pesantren, begitoe djuga dengan ihwalnja anak-anak jatim dan orang-orang jang fakir miskin.

Penjelasan:

Secara lengkap, berikut adalah ikhtiar-ikhtiar dalam Nahdlatul Ulama:

  1. Peningkatan silaturahmi antar ulama: penjelasan di dalam statoeten Nahdlatoel Oelama 1926yaituMengadakan perhoeboengan diantara oelama-oelama jang bermadzhab.
  2. Peningkatan di bidang keilmuan / pendidikan: penjelasan di dalam statoeten Nahdlatoel Oelama 1926yaitumemeriksa kitab-kitab sebeloemnja dipakai oentuk mengadjar, soepaja diketahoei apakah itoe daripada kitab-kitab ahli soennah wal djamaah ataoe kitab-kitab ahli bid'ah ; memperbanjak madrasah-madrasah jang berdasar agama Islam.
  3. Peningkatan Kegiatan Penyiaran Agama Islam, termasuk pembangunan tempat ibadah dan pelayanan sosial: penjelasan di dalam statoeten Nahdlatoel Oelama 1926yaituMenjiarkan agama Islam dengan djalan apa sadja jang halal ; memperhatikan hal-hal jang berhoeboengan dengan masdjid-masdjid, soeraoe-soeraoe dan pondok-pondok pesantren.
  4. Peningkatan Taraf dan Kualitas Hidup Masyarakat: penjelasan di dalam statoeten Nahdlatoel Oelama 1926yaituMendirikan badan-badan oentuk memadjoekan oeroesan pertanian, perniagaan dan peroesahaan jang tiada dilarang oleh sjara' agama Islam.

Materi pembahasan mengenai sejarah singkat Nahdlatoel Oelama dapat disimak pada link berikut: yomemimo.com/tugas/22232546

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArdhaIchsan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Dec 21