Bagaimana jawaban Nabi Yesaya ketika dipanggil oleh Allah sebagai Nabi

Berikut ini adalah pertanyaan dari wfvhiwbvqcad pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana jawaban Nabi Yesaya ketika dipanggil oleh Allah sebagai Nabi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Yesaya (Ibrani: Ysya'yahu; Arab: أشعياء Asya'yaa; "Yah adalah keselamatan"[1]) adalah figur utama dalam Kitab Yesaya, ia adalah nabi Yudea abad ke-8 SM.[2] Ia dipanggil sebagai nabi pada tahun matinya raja Uzia, sekitar tahun 740 SM.[1] Yesaya bernubuat sekurang-kurangnya 40 tahun[3] pada zaman raja Uzia, Yotam, Ahas, dan Hizkia dari Kerajaan Yehuda.[1][4]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh julitaputrinatasya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22