tolong kak bantu di kumpul hari ini​

Berikut ini adalah pertanyaan dari edo270803 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong kak bantu di kumpul hari ini​
tolong kak bantu di kumpul hari ini​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sikap yang dibutuhkan dalam menghadapi ancaman yang ada di Indonesia antara lain : ... Menghargai dan menjaga seluruh kebudayaan asli Indonesia serta menurunkan kebudayaan tersebut kepada generasi penerus. Menerapkan dan mengamalkan nilai-nilai pancasila. Menjaga keamanan

2. Blokade. Blokade merupakan suatu bentuk pengepungan (penutupan) suatu daerah, kawasan, tempat atau negara, sehingga orang-orang, barang, kapal dan sebagainya tidak bisa keluar masuk dengan bebas. Blokade merupakan salah satu hal yang hampir ada di semua bentuk kampanye militer serta alat pilihan untuk melakukan peperangan ekonomi melawan negara musuh. Ada 3 jenis blokade, yakni, blokade laut; blokade listrik, dan; pengepungan. Contoh dari blokade adalah Blokade Berlin.

Invasi. Invasi merupakan suatu bentuk aksi militer di mana angkatan bersenjata atau suatu negara yang berusaha memasuki daerah yang telah dikuasai oleh

negara lain, yang bertujuan untuk menguasai daerah tersebut atau bahkan mengubah pemerintahan yang berkuasa. Invasi ini bisa menjadi salah satu penyebab perang dan bisa digunakan sebagai salah satu strategi untuk menyelesaikan perang, atau bahkan bisa menjadi inti dari perang itu sendiri. Tujuan akhir dari invasi ini biasanya merujuk dalam skala yang besar dan dengan jangka waktu yang panjang, dan pasukan yang besar sangat dibutuhkan

dalam mempertahankan daerah yang diinvasinya. Contoh invasi udara murni ialah Pertempuran Crete; Operasi Thursday, dan; Operasi Market Garden.

3. 3 dampak sabotase berbagai sektor kehidupan.

Merriam Webster

Definisi dari sabotase adalah tindakan destruktif yang dilakukan oleh sipil atau musuh untuk menghalangi upaya perang suatu negara dengan menghancurkan peralatan, senjata atau bangunan.

Cambridge Dictionary

Hakikat dari melakukan sabotase adalah untuk mencegah keberhasilan musuh atau pesaing. Dalam arti lain, sabotase mencegah upaya terjadinya gencatan senjata.

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Pengertian sabotase yaitu perusakan milik pemerintah yang dilakukan pemberontak, penghalangan produksi oleh buruh, serta pemusnahan fasilitas militer maupun perhubungan oleh gerakan rahasia yang dilakukan musuh.

Penjelasan:

Mohon Maaf Kalau ada Kesalahan

Semoga Bermanfaat Aamin YRA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitawiendyt dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21