berikan contoh tentang hikmah iffah dan syaja'ah??​

Berikut ini adalah pertanyaan dari qamahisti402 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan contoh tentang hikmah iffah dan syaja'ah??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hikmah adalah sesuatu hal yang dapat kita petik atau dapatkan, dari sesuatu peristiwa atau makna yang terkandung dalam amalan kebijakan dan kemahiran melaksanakan hal yang medatangkan mafa’at.

Contoh:

a. Ketika seorang istri bercerai dari suaminya, atau sebaliknya, selalu ada hikmah yang terpetik. Di antaranya, kesempatan bagi kedua belah pihak untuk menyadari bahwa ada yang lebih peting untuk dicintai, yaitu Allah.

adalah menahan. Adapun secara istilah adalah ; menahan diri sepenuhnya dari perkara-perkara yang Allah haramkan. Dengan demikian, seorang yang ‘afif adalah orang yang bersabar dari perkara-perkara yang diharamkan walaupun jiwanya cenderung kepada perkara tersebut dan menginginkannya.

Contoh :

~ menjaga kesucian diri yaitu seorang lelaki tidak berkhalwat dengan seorang wanita yang tidak halal baginya.

menurut bahasa syajaah adalah benar atau gagah. Secara istilah syajaah adalah keteguhan hati kekuatan pendirian untuk membela dan mempertahankan kebenaran secara bijaksana dan terpuji. Jadi syaja’ah adalah keberanian yang berlandaskan kebenaran dan di lakukan dengan penuh pertimbangan.

contoh :

1.Keberanian Jihad Fii Sabilillah (mengahadapi musuh dalam peperangan).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riaa16117 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21