jelaskan yang dimaksut restrukturisasi utang menurut IMF​

Berikut ini adalah pertanyaan dari budysetiawan0111 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan yang dimaksut restrukturisasi utang menurut IMF​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jakarta, CNN Indonesia -- Dana Moneter Internasional (IMF) dan Bank Dunia membuka peluang restrukturisasi utang bagi negara pendapatan rendah yang memiliki utang tinggi (highly indebted low income country). Upaya ini dilakukan untuk meringankan beban ekonomi negara tersebut dalam melawan penyebaran virus corona.

Informasi tersebut disampaikan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani usai menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 secara virtual pada Kamis (26/3) malam. Bendahara negara mengikuti KTT virtual mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Kemungkinan akan dilakukan suatu mekanisme melakukan restructuring atau debt restructuring kepada negara yang masuk dalam kelompok highly indebted low income country," ujarnya melalui video conference, Kamis (26/3) malam.

Sebelum memberikan pelonggaran tersebut, IMF dan WB terlebih dulu mulai mengidentifikasi negara-negara yang masuk dalam kategori itu. Dalam KTT G20 secara virtual, lanjutnya, juga disepakati jika negara G20 akan membantu negara berpendapatan rendah dalam menghadapi dampak pandemi virus corona. Pasalnya, negara tersebut memiliki kapasitas sangat terbatas dalam menghadapi virus corona.

Bank Hingga IMF

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noraetty dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21