Berikut ini adalah pertanyaan dari farhanbandarlampung1 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:Nasionalisme Indonesia pada masa orde lama :
Bung Karno menginginkan suatu ’nation character building’ karakter politik nasionalisme Indonesia adalah anti imperialisme, anti kolonialisme, sekaligus pro-perdamaian.
Tujuan nasionalisme ala Bung Karno adalah membangkitkan rasa percaya diri sebagai bangsa besar, yang sanggup menyelesaikan masalah sendiri.
Bung Karno menggelorakan sentimen nasionalisme dengan sesuatu yang ”mengangkat” martabat bangsa dan dengan progresif mengisi karakter nasionalisme Indonesia.
Bung Karno merumuskan politiknya sebagai ”anti nekolim”, yang membuatnya dekat dengan blok Timur dan sejalan dengan PKI.
Penjelasan:
Pada era orde lama, Presiden Soekarno telah mengikrarkan suatu wilayah dari Sabang sampai Merauke dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia. Konstelasi politik dalam negeri yang begitu cepat berubah tidak menggoyahkan presiden sebagai pemimpin besar Revolusi. Pada percaturan politik luar negeri, Bung Karno telah berhasil menjadi kampium dunia yang disegani kawan maupun lawan. Gerakan non Blok dan konfrensi Asia-Afrika adalah salah satu bukti keperkasaan dalam percaturan politik internasional. Kekuasaan Bung Karno berakhir pasca diterbitkan Supersemar ( yang penuh dengan kontrofersi), dengan dilantiknya Jendral Suharto sebagai Presiden RI ke 2 oleh MPRS pada tanggal 27 Maret 1968.
Ciri ciri pemerintahan masa orla :
Peran dominan pada presiden.
Terbatasnya partai politik.
Berkembangnya pengaruh komunis.
Meluasnya peranan ABRI sebagai unsur-unnsur sosial politik.
Maaf kalau salah player baru xixi tapi insyaAllah bener
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saputranicholas72 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Jul 21