4. Perjanjian Giyanti tahun 1755 membagi kerajaan Mataram menjadi dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari siadarisarlen pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Perjanjian Giyanti tahun 1755 membagi kerajaan Mataram menjadi dua yaitu..... A. Kesultanan Yogyakarta dan MangkunegaranB. Kasunan Surakarta dan Mangkunegaran

C. Kesultanan Yogyakarta dam Kasunan Surakarta

D. Pakualaman dan Mangkunegaran

E. Kesultanan Yogyakarta dan Pakualaman Salah satu komoditas perdagangan kerajaan Mataram adalah

A. Beras

B. Emas

C. Timah

D. Lada

E. Karet

Kerjakanlah soal uraian berikut dengan tepat dan benar ! 6. Jelaskanlah kebijakan-kebijakan yang dilakukan oleh Sultan Agung yang

menyebabkan kerajaan Mataram mencapai puncak kejayaan ! 7. Jelaskanlah keterkaitan antara Demak dan kerajaan Mataram Islam !

8. Mengapa wilayah kerajaan mataram islam dibagi dua berdasarkan perjanjian Giyanti ! Jelaskan!


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4.c

5.a

6.G Moedjanto dalam Sultan Agung, Keagungan dan Kebijaksannya mengatakan, kebijakan ekonomi Sultan Agung terdiri dari tiga macam, pertama meningkatkan pertanian dengan lebih dahulu mendistribusikan tanah, membentuk forum komunikasi bagi para petani, membangun bendungan beserta saluran airnya, dan intensifikasi tanaman

7.Hubungan pertama yaitu, wilayah Kerajaan Mataram Islam pada awalnya adalah bagian dari Kerajaan Demak yang diberikan kepada Sultan Agung (pendiri Kerajaan Mataram) yang memenangkan sayembara menaklukkan Aryo Penangsang.Itulah hubungan antara kesultanan demak dengan kerajaa mataram.

8.Hal ini terjadi karena VOC mengganggu jaringan perdagangan kerajaan Matararam. Oleh sebab itu Sultan Agung pernah dua kali mengirim pasukan ke Batavia guna menyerang VOC. Peristiwa pemberontakan Trunajaya pada masa Amangkurat I, membuat sikap Mataram berubah terhadap VOC.

maaf jika kurang memuaskan semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sherlymarlina0303200 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21