kehidupan sosial budaya kesultanan Bima???​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jinniekook14 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kehidupan sosial budaya kesultanan Bima???​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perkembangan kehidupan masyarakat Bima tidak terlepas dari berdirinya sistem kesultanan yang banyak mengubah kehidupan masyarakat Bima dari masa ke masa.Sultan-sultan yang memimpin dan memerintah di Kesultanan Bima memberikan corak dan warna yang berbeda terutama pada masa kepemimpinan Sultan Salahuddin memerintah tahun 1915-1951. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kehidupan masyarakat Bima pada kepemimpinan Sultan Salahuddin memerintah baik dari segi politik, pemerintahan, sosial-buadaya, keagamaan, ekonomi dan pendidikan.Penelitian ini merupakan penelitian sejarah, maka dari itu penelitian ini menggunakan metode penelitian sejarah. Metode ini memiliki tahapan-tahapn tertentu diantaranya heuristik, kritik, intrepretasi dan historiografi.Teori yang digunakan diantaranya teori politk, kepemimpinan, dan teori the great man.hasil penelitian ini menunjukan bahwa kehidupan masyarakat Bima pada masakepemimpinan Sultan Salahuddin memerintah sangat dinamis. Dalam bidang politik rakyat Bima bersama Sultan gencar melakukan perlawanan terhadap Belanda dan Jepang dengan berbagai oragnisasi politik yang dibentuk untuk melawan cengkraman penjajah.Dalam bidang pemerintahan Sultan Salahuddin membentuk lembaga hukum berbasis hukum Islam.Dalam bidang ekonomi rakyar Bima memiliki corak kehidupan agraris dan perdagangan.Dalam bidang sosial keagamaan masyarakat Bima hidup dalam keharmonisan.Dan dalam bidang pendidikan masyarakat Bima tidak hanya mengenal pendidikan formal namun juga pendidikan berbasis agama Islam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22