Tujuan dibangunnya jalan raya pos dari anyer hingga panarukan sepanjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari widyayanti1924 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tujuan dibangunnya jalan raya pos dari anyer hingga panarukan sepanjang ± 1000 km adalah ......

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebagai penghubung kota-kota penting di Pulau Jawa yang merupakan penghasil berbagai tanaman ekspor ,Proses distribusi barang dan jasa untuk kepentingan kolonial semakin cepat dan efisien.

semoga membantu :) kasih jawaban tercerdas ><

follow ig @anep2376leo

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anep2376leo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22