apa yang terjadi jika kebanjiran dikota Jakarta pusat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari oyengo632 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang terjadi jika kebanjiran dikota Jakarta pusat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

- Aktivitas perekonomian lumpuh akibat akses yang terputus. salah satunya Perjalanan kereta menuju ke beberapa kota lumpuh akibat 2 peron rel terendam banjir.

- selain itu permukiman warga di Jakarta dan sekitarnya juga banyak yang hancur, Kendaraan roda dua dan empat banyak yang tersapu oleh terjangan air.

- Dampak banjir yang menggenangi daerah Jabodetabek, tercatat berimbas pada kerugian yang dialami 73 pasar tradisional.

Penjelasan :

Penyebab Jakarta Sering terkena banjir.

- Kurangnya Kawasan Resapan Air. Kurangnya Ruang Terbuka hijau atau RTH membuat kawasan resapan air berkurang sehingga menjadi penyebab banjir di Jakarta. Tak hanya itu, pembangunan gedung dan hotel-hotel di wilayah Jakarta menyebabkan penggunaan air tanah secara berlebihan.

- Penebangan hutan secara berlebihan. sering terjadi di daerah-daerah terpencil, khususnya provinsi : Papua, Sumatra, Sulawesi dan kalimantan.

- Membuang sampah sembarangan.

- Efek rumah kaca.

- Pemanfaatan Lahan yang Berlebihan.

- Membangun Pemukiman Bantaran Kali.

- Curah hujan yang tinggi.

-danSistem Kelola Tata Ruang yang kurang di perhatikan.

#Semoga_membantu :D

maaf kalau salah T_T

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrinajma01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21