Karya sastra yang dihasilkan pada masa islam adalah berikan pengarang

Berikut ini adalah pertanyaan dari atulzaroah pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Karya sastra yang dihasilkan pada masa islam adalah berikan pengarang nya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karya sastra besarnya pengarangnya:

  • Hikayat

cerita atau dongeng dengan macam-macam lakon.

contoh:hikayat hang tuah,hikayat Amir Hamzah,bustanus salatin,sejarah melayu.

  • syair

karya sastra yang berupa sajak dan terdiri dari 4 baris.

contoh:syair Abdul Muluk,Gurindam dua belas

  • suluk

Suluk merupakan karya sastra islam yang berisi mengenai Tasawuf, di dalamnya banyak di bahas tentang keesaan dan keberadaan Allah.

contoh : Sunan Bonang , Syarab al Asyiqin ,dan ,Sunan Panggung.

semoga bermanfaat :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh handayaniputri38 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jan 22