Berikut ini adalah pertanyaan dari auliarach01 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. Apa itu BPUPKI?
3. Apa penyebab terjadinya peristiwa Rangesdengklok?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
2.BPUPKI adalah singkatan dari Badan Penyelidikan Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia
3. Penyebabnya para golongan muda ingin segera memproklamasikan kemerdekaan tetapi golongan tua tidak mau lalu para golongan muda sepakat untuk menculik Soekarno dan Moh Hatta dan di bawa ke daerah terpencil yang bernama Rangesdengklok lalu 2 hari kemudian Soekarno dan Moh Hatta di bawa kembali ke Jakarta dan didesak oleh golongan muda agar segera memprokalamasikan kemerdekaan agar tidak terpengaru oleh belanda lalu mereka pun sepakat dan mempersiapkan naskah yang diketik oleh Sayuti Melik dan ditandatangani atas nama Soekarno Hatta dan proklamasi dilaksanakan dirumah Laksamana Maeda
Penjelasan:
maaf klo salah semoga membantu jika benar jadikan jawaban terbaik ya ☺
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Seftianoviana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21