Menghubukan peristiwa sirkuit mandalika dengan jaringan nusantara melalui perdagangan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dholpomelina pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menghubukan peristiwa sirkuit mandalika dengan jaringan nusantara melalui perdagangan dan alkutrasi kebudayan akan menjadi apa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peristiwa sirkuit mandalika dengan jaringan nusantara melalui perdagangan dan alkutrasi kebudayan menjadikan hubungan saling menguntungkan, dapat meningkatkan perekonomian, indonesia semakin dikenal, dll.

Penjelasan:

Akulturasi budaya adalah proses percampuran unsur-unsur budaya yang satu dengan budaya yang lain, sehingga membentuk budaya baru. Kebudayaan baru yang merupakan hasil percampuran tersebut tidak kehilangan kepribadian/karakteristiknya masing-masing. Adanya kontak perdagangan mengakibatkan terjadinya akulturasi budaya antara budaya India dengan budaya asli Indonesia.

Dari contoh penguasaan perairan oleh SriwijayadanMajapahit secara bertahap membentuk jaringan antar wilayah. Wilayah kerajaan-kerajaan kecil yang tidak dikenal yang sebenarnya menghasilkan komoditas perdagangan mulai mendapat perhatian. Di daerah penghasil komoditas, pelabuhan-pelabuhan kecil telah dibangun. Komoditas dari daerah kemudian dikirim ke pelabuhan-pelabuhan besar yang menjadi pusat perdagangan. Pedagang luar negeri dapat dengan mudah mendapatkan barang dagangan yang diinginkan di pelabuhan-pelabuhan besar.

Akhirnya, jaringan perdagangandanpengawasan berkembang di nusantara. Jaringan ini menampung perdagangan dan pemerintahan. Hubungan pemerintah terjadi dalam bentuk hubungan yang saling menguntungkan. Keuntungan dari penguasa pusat adalah pengakuan sebagai penguasa, pajak atau upeti yang masuk ke kerajaan, dan pasokan barang dagangan yang dibutuhkan untuk menghidupkan pelabuhan dalam perdagangan internasional. Kerajaan kecil atau wilayah kekuasaan mendapatkan keuntungan berupa perlindungan, keamanan, kebanggaan karena merupakan bagian dari kekuasaan besar, dan tentunya dapat memasarkan hasil alamnya.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang :

Bagaimana terbentuknya jaringan nusantara? pada yomemimo.com/tugas/2223279

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 22