coba carilah perbedaan, kata kunci dan contoh dari cara

Berikut ini adalah pertanyaan dari Evalya pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

coba carilah perbedaan, kata kunci dan contoh dari cara berfikir sejarah kronologis dan perioderisasi ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perbedaan antara kronologis dan periodesasi :

1. kronologis berarti sesuai dengan urutan waktu. peristiwa sejarah akan terus berlangsung sesuai urutan waktu, sehingga peristiwa-peristiwa sejarah tidak terjadi secara melompat-lompat urutan waktunya atau bahkan berbalik urutan waktunya (Anakronis).

2. periodesasi adalah pembagian atau pembabakan peristiwa-peristiwa masa lampau yang sangat panjang menjadi beberapa zaman.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fsiti9715 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Dec 21