Berikut ini adalah pertanyaan dari aristaamanda19 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Agresi militer Belanda Il berdampaknegatif bagi bangsa Indonesia, kecuali
a. wilayah kekuasaan Indonesia hanya 20
terdiri atas daerah Yogyakarta
b. hijrahnya divisi Siliwangi dari Jawa
Barat ke Jawa Tengah
c. kondisi ekonomi awal kemerdekaan
Indonesia semakin membaik
d. diberhentikannya Amir Sjarifuddin dari
jabatan sebagai perdana menteri
e. munculnya pemberontakan DI/TII di
Jawa Barat
a. wilayah kekuasaan Indonesia hanya 20
terdiri atas daerah Yogyakarta
b. hijrahnya divisi Siliwangi dari Jawa
Barat ke Jawa Tengah
c. kondisi ekonomi awal kemerdekaan
Indonesia semakin membaik
d. diberhentikannya Amir Sjarifuddin dari
jabatan sebagai perdana menteri
e. munculnya pemberontakan DI/TII di
Jawa Barat
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
JAWABAN => C | kondisi ekonomi awal kemerdekaan semakin membaik
=> agresi militer dua Belanda peristiwa dimana Belanda menggempur sebagian wilayah kedaulatan hal tersebut mempunyai dampak negatif diantaranya :
- wilayah kekuasaan hanya 20
- pindahnya divisi Siliwangi
- Amir Syarifuddin di berhentikan
- adanya pemberontakan terhadap pemerintah oleh dI
________________________
so jawaban yang tepat C
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh WORLDNOW dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21