9. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!1) Kemunduran umat Islam pada abad modern

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrihan123 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

9. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!1) Kemunduran umat Islam pada abad modern disebabkan karena lemahnya pemahaman umat terhadap Islam.
2) Sejarawan Barat berusaha membangun opini bahwa pembaruan di dunia Islam
akan berhasil, jika kaum muslim mengadopsi pemikiran sekuler Barat.
3) Gerakan-gerakan pembaruan Islam
belum berhasil mengembalikan kejayaan
umat hingga saat ini.
Dari pernyataan-pernyataan di atas pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor.....
a 1 dan 2
b. 1 dan 3
o 2 saja
d. semua salah
e semua benar

Bantu yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 & 2 saja

Penjelasan:

Karna no. 3 bertentangan dengan fakta

no. 1 memang benar sesuai dengan fakta dan ad di buku SKI kls 11

yg no. 2 itu memang benar, karna para tokoh umat islam memiliki pemikiran bahwa islam telah tertinggal jauh dengan negara lainnya, teruatama negara² eropa yg telah maju. Sehingga timbul adanya kontak hubungan antara negara islam dgn negara² eropa. Sehingga dengan Hal itu menyebabkan para sejarawan barat beropini bahwa pembaruan di dunia Islam akan berhasil, jika kaum muslim mengadopsi pemikiran sekuler Barat.

sekian terima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rhaidarz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21