Peran Olimpiade dalam persatuan bangsa-bangsa di dunia

Berikut ini adalah pertanyaan dari farohanandaputri9388 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Peran Olimpiade dalam persatuan bangsa-bangsa di dunia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Olahraga adalah bagian dari tolok

ukur keberhasilan pembangunan nasional.

Pembinaan dan pengembangan olahraga

harus ditempatkan dalam pengarusutamaan

berbagai kebijakan pemerintah dan

pemerintah daerah pada semua lini dan

tingkatan dalam kerangka spirit of the

spirit of thenation.

Penjelasan:

Prestasi olahraga menjadi

salah satu indikasi pembangunan nasional,

sehingga pembinaan dan pengembangan

olahraga harus ditempatkan sebagai alat

pemersatu bangsa. Selain tentunya dalam

kehidupan bermasyarakat, olahraga dapat

dijadikan gaya hidup sehat dan bugar

manusia Indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh WonuNunna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21