Berikut ini adalah pertanyaan dari ameliadamayantiamel1 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jelaskan arti bahwa yesus kristus adalah pemenuhan janji Allah ?
Penjelasan:
Arti dari pernyataaan "Yesus Kristus merupakan pemenuhan janji Allah" adalah bahwa Yesus datang sebagai penebus dosa dosa manusia pada saat keadaan manusia sangat memprihatinkan karena janji Allah adalah mendatangkan seseorang anak laki laki dari kandungan Maria sebagai pembawa keselamatan ditengah keadaan manusia yang penuh dengan dosa.
Pembahasan:
Yesus adalah manusia yang terlahir dari rahim Maria, bunda tercinta bagi umat Kristen. Dalam agama Kristiani, Yesus diibaratkan sebagai kepala dan Gereja sebagai tubuhnya. Yesus adalah pembawa keselamatan bagi seluruh umat agar manusia tidak hancur oleh dosa-dosa yang dilakukan manusia sendiri. Itulah hal yang selalu dijanjikan oleh Allah. Ketika Yesus datang, tercapailah pemenuhan janji Allah dan terbuktilah bahwa keberadaan Allah itu nyata. Berikut adalah beberapa ayat tentang janji janji Allah :
"Sesungguhnya, seorang perempuan muda akan mengandung dan akan meIahirkan seorang anak laki-laki, dan ia akan menamakan Dia Imannuel" ( Yesaya 7 : 14 )
- Kesimpulan ayat : Ayat ini menjelaskan pembukaan terhadap janji Allah terkait datangnya Yesus dan misi dibalik kedatangannya.
"Janji AIlah itu muncul karena keprihatinan Allah terhadap situasi dosa yang meIanda manusia. Setelah manusia jatuh ke dalam dosa, AlIah menjanjikan penebusan, Ia mengangkat mereka untuk mengharapkan keseIamatan ( Kejadian 3 : 1 - 15 )"
- Kesimpulan ayat : Ayat ini menjelaskan pokok dari janji Allah yaitu penebusan dosa dosa manusia dengan datangnya Yesus.
"AIlah memenuhi janji-Nya. AIlah tak ingin manusia hancur daIam kuasa dosa. Janji AlIah terwujud dalam pribadi Yesus Kristus, Sang Putera AlIah sendiri, yang seIama hidup-Nya selaIu mewartakan keselamatan bagi semua orang" ( Ibrani 1 : 1 - 4 )
- Kesimpulan ayat : Ayat ini menjelaskan tentang kepastian/pembuktian/pemenuhan akhir dari janji Allah yang sudah disebut sebelumnya. Yesus telah datang dengan misinya yaitu membawa keselamatan bagi seluruh orang
Maaf ini pelajarannya yang agama kristen ini ya ??
Tapi ga papa sih, semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arizaldillasayang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 05 Dec 21