kegiatan menyisihkan sebagian pendapatan untuk disimpan di bank untuk kebutuhan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ponisihasih255 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kegiatan menyisihkan sebagian pendapatan untuk disimpan di bank untuk kebutuhan dimasa yang akan datang merupakan peranan masyarakat......a. assets transmutation
b. income allocation
c. transaction
d. liquidity
e. transfer​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Income allocation (B) merupakan peranan masyarakat yang menyisihkan sebagian pendapatan untuk kebutuhan dimasa mendatang. Peranan ini terbentuk karena individu menyadari bahwa jumlah pendapatan dimasa mendatang akan berkurang. Berkurangnya pendapatan dapat disebabkan berbagai hal, contohnya pensiun. Oleh maka dari itu, mereka perlu mempersiapkan diri dengan melakukan alokasi pendapatan.  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dicta23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22