1. ada pendapat yang menyatakan bahwa Islam dibawa langsung dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari lintangmarsha pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. ada pendapat yang menyatakan bahwa Islam dibawa langsung dari Arab oleh para saudagar. terangkan alasan apa yang mendasari dikeluarkannya pendapat tersebut ! *2. apa saja yang mendorong Sultan Iskandar 33 poin Muda 1607 - 1636) menyerang Portugis di Malaka ? Jelaskan! *

3. sebagian masjid di Indonesia terlihat adanya akulturasi dengan masa Hindu Buddha. berikan ciri-ciri bentuk bangunan masjid yang merupakan hasil akulturasi ! *​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Teori tersebut berdasarkan teori Mekah, yaitu teori yang dikemukakan oleh Hamka. Bangsa Arab pertama kali ke Indonesia membawa agama Islam dan diikuti Persia dan Gujarat pada tahun 7 Masehi atau abad pertama hijriyah. Kala itu Islam yang dipimpin oleh kalifah memperluas wilayah kekuasaanya, antara lain hingga pesisir pantai Sumatera.

2. Faktor pendorongnya antara lain:

  • Portugis berambisi ingin memonopoli perdagangan di wilayah Aceh.
  • Portugis melarang orang-orang Aceh berlayar untuk berdagang melewati Laut Merah.
  • Penangkapan kapal-kapal Aceh oleh Portugis.

3. Ciri-ciri bentuk bangunan masjid hasil

  • Masjid memiliki kubah berbentuk limas segitiga
  • Bangunan dasar Masjid berbentuk joglo

Penjelasan:

Berbeda dengan agama lain, agama Islam masuk ke Indonesia dengan jalan damai, melalui perdagangan dan kesenian. Maka dari itu Islam lebih mudah diterima karena tidak ada unsur pemaksaan.

Materi pembahasan tentang peninggalan Islam di Indonesia dapat disimak pada link berikut: yomemimo.com/tugas/12913308

#BelajarBersamaBrainly  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArdhaIchsan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22