4. Sebutkan yang berperan penting menyatukan pendidikan dan pengajaran Islam! Jawab: 5. Bagaimana peranan perdagangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari amelyaa2738a pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4.Sebutkan yang berperan penting menyatukan
pendidikan dan pengajaran Islam!
Jawab:
5.
Bagaimana peranan perdagangan antarpulau dalam mendorong terjadinya integrasi pada masa
Islam?
Jawab:
Aplikasi Pendidikan Nilai Karakter dan Budaya Bangsa
Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang religius dan terbuka. Bangsa Indonesia sejak Zaman
Prasejarah sudah merupakan bangsa yang religius. Semua orang dari berbagai belahan dunia masuk
ke Indonesia. Mereka tidak hanya berdagang, tetapi juga menyebarkan agama, salah satunya agama
Islam. Masuknya Islam mudah diterima oleh bangsa Indonesia. Sebelum Islam sudah ada agama
Hindu-Buddha yang dianut oleh masyarakat. Tentunya kita harus bersyukur kepada Tuhan Yang Maha
Esa bahwa Kerajaan Sriwijaya pernah menjadi pusat studi agama Buddha dan Kesultanan Samudra
Pasai juga menjadi pusat studi Islam.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

no.4.)pada masa kerajaan majahpait dan masa wali songgo

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh s2578139 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21