Jepang pertama kali datang ke Indonesia di kota ............

Berikut ini adalah pertanyaan dari Enaljr5164 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jepang pertama kali datang ke Indonesia di kota ............

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada tanggal 11 Januari 1942, pasukan Jepang mendarat pertama kali tepatnya di Tarakan, Kalimantan Timur. Selanjutnya menduduki Balikpapan, Palembang, dan Plaju. Tanggal 1 Maret 1942, Jepang menduduki tiga kota di pulau Jawa yaitu: Teluk Banten, daerah pantura, dan kota Pasuruan.

jadi Jepang pertama kali datang ke Indonesia di kota Tarakan Kalimantan timur

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mencobalagi284 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22