Metode dakwah sunan muria memilikiperbedaan dengan sunan-sunan yang lain.diantara metode

Berikut ini adalah pertanyaan dari Daffa3921 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Metode dakwah sunan muria memilikiperbedaan dengan sunan-sunan yang lain.
diantara metode dakwah sunan muria
berikut ini, kecuali....
a. menitik beratkan rakyat jelata
b. dakwah mengelilingi kampng
c. mengikuti tradisi masyarakat
d. menciptakan tembang jawa



tolong di jwb plis , ini sy lagi ujian jadi harus secepatny-!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam dakwah, layaknya sunan lainnya, Sunan Muria menggunakan metode yang menyesuaikan atau mengadaptasi tradisi masyarakat setempat atau budaya yang berkembang dalam masyarakat tersebut sehingga lebih mudah diterima. Hal itu sesuai dengan opsi C.

Penjelasan:

Metode dakwah Sunan Muria antara lain dengan berdakwah mengelilingi kampung, sehingga dapat mencakup seluruh kalangan. Kemudian menitikberatkan pada rakyat jelata, bahkan memberi kursus sekaligus berdakwah terhadap mereka. Selain itu, Sunan Muria juga menggunakan kesenian tembang Jawa dalam berdakwah.

Pembahasan mengenai Sunan Muria dapat juga dilihat pada link berikut:

yomemimo.com/tugas/37863184

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AryaFutbol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21