39. Perhatikan bacaan berikut! Pada tahun 1997, para pemimpin ASEAN

Berikut ini adalah pertanyaan dari sumiatijetis pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

39. Perhatikan bacaan berikut!Pada tahun 1997, para pemimpin ASEAN sepakat memberlakukan pasar tunggal di Kawasan Asia Tenggara. Kemudian disepakati pemberlakuan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) pada akhir 2015 agar daya saing ASEAN meningkat dan untuk menarik investasi. Dengan diberlakukan MEA, menimbulkan arus bebas barang, arus bebas jasa, arus bebas investasi, arus tenaga kerja terampil, dan arus bebas modal antarnegara anggota ASEAN. Tenaga kerja Indonesia perlu meningkatkan kemampuannya agar mampu berpartisipasi bersama tenaga kerja asing. Sebagai pelajar, jelaskan yang dapat kalian lakukan untuk mempersiapkan diri menjadi sumber daya manusia yang handal dan berkualitas di masa depan! 40. Perhatikan teks berikut! Dalam memasarkan sebuah produk, sangat penting untuk memperhatikan kemasan dari produk tersebut. Karena kesan pertama konsumen terhadap sebuah produk sangat dipengaruhi oleh kemasan atau tampilan Jelaskan pentingnya kemasan produk atau embalase!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Persatuan negara-negara Asia Tenggara atau yang dikenal dengan istilah Association of South East Asian Nations (ASEAN) dibentuk pada 8 Agustus 1967 oleh 5 negara anggota yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, dan Thailand. Asosiasi ini dibentuk dalam rangka kerja sama di bidang ekonomi, sosial, budaya, teknik, pendidikan, dan bidang-bidang lain selain juga untuk menciptakan keamanan dan kestabilan regional (Khoman, 1992).

Pada pertemuan puncak ke-9 di Bali, para pemimpin negara anggota mendeklarasikan kesepakatannya untuk membentuk ASEAN Economic Community (AEC) atau Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). MEA adalah bentuk integrasi ekonomi regional yang direncanakan untuk dicapai pada tahun 2015.

Tujuan MEA 2015 yang paling utama adalah menjadikan ASEAN sebagai pasar tunggal dan basis produksi, yang mana terjadi arus barang, jasa, investasi dan tenaga terampil yang bebas serta aliran modal yang lebih bebas. ASEAN diharapkan akan menjadi sebuah wilayah yang stabil, sejahtera, dan kompetitif dengan perkembangan ekonomi yang merata, kemiskinan yang berkurang, dan sosio ekonomi yang beragam.

Penjelasan:

SEMOGA BISA MEMBANTU

DAN JADIKAN JAWABAN TERCERDAS

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh turiadipekanbaru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22