No Date: 2022 Tema 7 1. Tuliskan pahlawan/tokoh Melakukan perlawanan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadiara2508 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

No Date: 2022 Tema 7 1. Tuliskan pahlawan/tokoh Melakukan perlawanan terhadap yang melakukan para penjajah 2. Apa alasan bangsa Indonesia melakukan perlawanan terhadap bangsa Portugis dan Belanda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tokoh Indonesia Yg Melakukan Perlawanan Terhadap Penjajah :

-Pangeran Diponegoro.

-Jenderal Soedirman.

-Sultan Hasanuddin.

-Kapitan Pattimura.

-Tuanku Imam Bonjol.

-Ki Hadjar Dewantara.

-Raden Ajeng Kartini.

-Cut Nyak Dien.

2. Alasan Mengapa Bangsa Indonesia Melakukan Perlawanan Terhadap Penjajah :

Indonesia telah diambil sumber daya alam nya oleh penjajah dan penderitaan rakyat itulah alasan mengapa Indonesia melawan para penjajah untuk mendapatkan kemerdekaan agar Indonesia menjadi negara yg damai dan makmur.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bintangsavamahawira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22