Sebutkan empat pasukan yang dikirim KHalifah Abu bakar untuk menghadapi kekuasaaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari kotosayyedaumar pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan empat pasukan yang dikirim KHalifah Abu bakar untuk menghadapikekuasaaan Byzantium di wilayah arab! Sebutkan panglima yang memimpinanya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Khalid bin Walid, dikirim untuk menghancurkan Thulaihah Al-Asadi. Bila sudah selesai, selanjutnya ia menyerang Malik bin Nuwairah di Buthah jika orang tersebut melawan dirinya.

2. Ikrimah bin Abu Jahl, dikirim untuk menumpas Musailamah.

3. Muhajir bin Abi Umayah, diutus untuk menghancurkan pasukan sisa–sisa pasukan Al-Aswad Al-Ansi dan membantu kaum Abna’ menghadapi Qais bin Maksyuh, kemudian menuju Kindah di Hadhramaut.

4. Khalid bin Sa’id, diutus ke wilayah-wilayah pinggir Syam.

Penjelasan:

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NRSTUDY dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22