Alasan Ali Bin Abi Thalib memberhentikan muawiyah dari gubernur Damaskus

Berikut ini adalah pertanyaan dari ptini6332 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Alasan Ali Bin Abi Thalib memberhentikan muawiyah dari gubernur Damaskus adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Inti dari permasalahan Ali-Muawiyah adalah perbedaan cara qishash ini. Muawiyah sendiri tidak mengklaim bahwa dirinya khalifah umat Islam dan tidak berniat merebut kekhalifahan. Hanyasaja ia dan penduduk Syam tidak mau baiat (sumpah setia) kepada Ali karena permasalahan terbunuhnya Utsman tersebut. Ketika kita melihat kondisi zaman Ali lewat kacamata abad modern, kita bisa dengan mudah menilai, tetapi bagi orang yang hidup di zaman itu, situasi pada saat tersebut sangat pelik. Menurut mayoritas ulama, dalam persoalan rumit itu yang lebih mendekati kebenaran adalah pendapat Ali karena bagaimanapun juga perdamaian negara lebih diutamakan.

Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - yomemimo.com/tugas/22716322#readmore

by @akramridha brainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wartinininih5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Feb 23