1). Rasulullah berdakwah kepada kaum Muhajirin dan kaum Anshar dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari zulfahmaqhfiroh pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

1). Rasulullah berdakwah kepada kaum Muhajirin dan kaum Anshar dalam tempat yang....A. Sama
B. Berbeda
C. Berjauhan
D. Berjarak

2). Salah satu sebab terjadinya fathu Makkah yaitu keinginan untuk mengembalikan kedudukan Mekah sebagai.....

3). Dari semua suku dan kabilah di Madinah diberlakukan sama dengan kaum Yahudi Bani auf adalah salah satu isi.....

4). Nama kota Madinah Sebelum kedatangan Rasulullah adalah.....

5). Masjid pertama dalam sejarah Islam adalah...

6). Pembinaan Rasulullah kepada masyarakat Madinah dibidang pertahanan adalah dengan membuat....

7). Kaum Yahudi dan kaum muslimin harus.... dalam menghadapi musuh

8). Kota Madinah dipertahankan bersama dari serangan pihak luar merupakan salah satu isi.....

9). Bagaimana sikap Rasulullah terhadap kafir Quraisy setelah fathu Makkah?

10). Sebutkan 2 tokoh kafir Quraisy yang masuk Islam ketika peristiwa fathu Makkah!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sama

Penjelasan:

karena kaum muhajirin berhijrah bersama nabi ke madinah dan disambut dengan baik kaum anshor, pada saat itulah nabi berdakwah ke kaum anshor

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh devanrudy5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Jan 23