Berikut ini adalah pertanyaan dari keziamaheswarianandi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar
a. Prapaskah c. Pentakusta
b. Paskah d. Epifani
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. Pentakosta
Penjelasan:
Paskah
Paskah adalah perayaan terpenting dalam tahun liturgi gerejawi Kristen. Bagi umat Kristen, Paskah identik dengan Yesus, yang oleh Paulus disebut sebagai "anak domba Paskah"; jemaat Kristen hingga saat ini percaya bahwa Yesus disalibkan, mati dan dikuburkan, dan pada hari yang ketiga bangkit dari antara orang mati.
Pentakosta
Untuk|hari raya Yahudi|Hari Raya Pentakosah Roh Kudus|Roh Kudus]] dicurahkan sesuai dengan yang dijabu jiwa pada hari tersebut dan hal inilah yang disebut dengan lahirnya gereja mula-mula.
Epifani
Epifani atau Teofani, atau Hari Raya Penampakan Tuhan adalah sebuah hari raya keagamaan dalam sejumlah denominasi gereja Kristen pada tanggal 6 Januari yang merayakan wahyu Allah sebagai manusia yaitu Yesus Kristus atau pemunculan/manifestasi Yesus Kristus terhadap dunia dalam bentuk kelahiran-Nya.
Prapaskah
Pra-Paskah adalah masa yang mendahului hari raya Paskah dalam agama katolik . Masa ini mencakup 40 hari mulai hari Rabu Abu sampai hari Minggu Palma, dengan berbagai liturgi yang diakhiri sampai Kamis.
"Semoga membantu"
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BAKUDEKUTODO dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 24 Jun 21