serangan agresi militer Belanda 2 mendapat kecaman dunia misalnya negara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tufiqohadi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Serangan agresi militer Belanda 2 mendapat kecaman dunia misalnya negara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

Setelah proklamasi kemerdekaan, Belanda masih berusaha menguasai Indonesia. Belanda bahkan Agresi Militer I dan II.

Agresi Militer Belanda I mulai dilaksanakan pada 21 Juli 1947, sementara Agresi Militer Belanda II dimulai pada 19 Desember 194

8

Peristiwa Agresi Militer Belanda pun mendapat banyak kecaman dari dunia internasional, termasuk PBB.

penjelasan:

Dalam serangan ini, Belanda berhasil masuk ke pertahanan TNI di sektor Bandung Timur.

Sementara di Sumatera, Belanda berhasil menguasai perkebunan di sekitar Medan sekaligus tambang minyak dan batu bara yang ada di Palembang.

Tanggapan dunia terhadap Agresi Militer Belanda I adalah, sebagian besar negara memberi kecaman.

Bahkan, India dan Australia mengajukan agar permasalahan ini dibahas dalam agenda Sidang Dewan Keamanan PBB pada 31 Juli 1947.

Hasilnya, Dewan Keamanan PBB mengeluarkan resolusi yang berisikan sebuah imbauan kepada Belanda dan Indonesia untuk segera menghentikan pertempuran.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh revan3223 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22