1.Jelaskan apa yg dimaksud kerajinan limbah lunak 2.Limbah dpt dikelompokkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zainuddinlava88 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Jelaskan apa yg dimaksud kerajinan limbah lunak2.Limbah dpt dikelompokkan menjadi 3 kelompok.Tuliskan
3.Tuliskan beberapa contoh limbah padat 4.Apa yg dimaksud limbah organik
5.Apa yg dimaksud limbah anorganik
6.Mengapa limbah lunak organik dikatakan jg limbah basah
7.Tuliskan contoh limbah lunak organik yg dpt dijadikan karya kerajinan 8.Apa yg dimaksud Reduce 9.Tuliskan contoh limbah lunak anorganik yg dpat dijadikan karya kerajinan
10.Apa yg dimaksud Recycle​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1.suatu kerajinan yang bahan dasar nya bersifat lunak baik alami ataupun buatan

2.berdasar wujud:limbah cair, padat, gas

berdasar sumber:limbah industri, pertanian, rumah tangga

berdasar senyawa:limbah organik dan anorganik

3.kertas,serbuk kayu, serbuk besi, kain

4.limbah organik adalah limbah yang diuraikan secara sempurna oleh proses biologii dan mudah membusuk

5.limbah anorganik adalah sampah yang dihasilkan dari bahan nin-hayati dan tidak dapat diuraikan secara alami

6.karena limbah organik termasuk limbah yang berasal dari sisa makanan, kotoran hewan,sisa sayuran dimana kelompok tsb bersifat basah

7.limbah kukit jagung, limbah kulit kacang tanah, limbah jerami

8.mengurangi segala sesuatu yang mengakibatkan sampah.

9.sama seperti nomor 7

10.proses menjadikan suatu bahan bekas, menjadi bahan baru dengan tujuan mencegah smapah sebenarnya.

jangan lupa like, dan jadiin best com

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syahilatulmuna2000 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Jun 21