Kerja sama merupakan kegiatan atau usaha yang dilakukan dua orang

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadnawir551 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kerja sama merupakan kegiatan atau usaha yang dilakukan dua orang atau lebih untuk mencapai tujuan bersama. Semangat kerja sama dalam kehidupan dimasyarakat terwujud dalam kegiatan gotong royong yang sesuai dengan kehidupan budaya daerah. Jelaskan pengertian gotong royong dan contoh istilah-istilah gotong royong pada beberapa daerah!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab: Gotong royong merupakan istilah Indonesia untuk bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu hasil yang didambakan. Istilah ini berasal dari kata bahasa Jawa gotong yang berarti "mengangkat" dan royong yang berarti "bersama".

Berikut ini adalah istilah gotong royong di

beberapa daerah :

• Ngacau gelamai( Bengukul)

• Alak tau( dayak rindang benua)

Marsialapari( sumatera utara)

• Nugal( kalimantan barat)

• Ngayah(bali)

Gemohing(NTT)

Song-osong lombhung(madura)

• Sambatan(gunung kidul yogyakarta)

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh satriawahyu91815 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21