pala dapat ditemukan di wilayah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari damard248 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Pala dapat ditemukan di wilayah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Selain sebagai rempah-rempah, pala juga berfungsi sebagai tanaman penghasil minyak atsiri yang banyak digunakan dalam industri pengalengan, minuman dan kosmetik. Daerah penghasil pala, antara lain Bengkulu, Maluku, Papua, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Utara.

Penjelasannya:

  • Kepulauan Banda jadi asal mula rempah pala. Orang Portugis jadi orang Eropa pertama yang tiba di kepulauan itu. Mereka mengincar rempah-rempah seperti pala dan cengkeh, lalu menjualnya setelah mereka menaklukan Malaka pada 1511.
  • Selain buah dan biji yang diolah jadi makanan dan minuman, fuli yang merupakan bagian dari tanaman pala juga banyak digunakan sebagai bahan perisa pada kue, kue kering, pai, topping, juga sebagai bumbu makanan laut, pikel, dan minuman.
  • Pulau Siau dikenal sebagai salah satu penghasil pala terbaik di dunia, selain Kepulauan Banda, Maluku.

Semoga Bermanfaat ya

By SaskiaMatteaChadwick.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SaskiaMatteaChandwic dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21