lapisan atmosfer yang memiliki kenaikan suhu tinggi dan merupakan tempat

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurf84 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

lapisan atmosfer yang memiliki kenaikan suhu tinggi dan merupakan tempat terjadinya suhu tinggi dan merupakan tempat terjadinya inosasi partikel disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Termosfer (thermosphere) adalah lapisan atmosfer bumi yang berada persis di atas mesosfer dan di bawah eksosfer. Dinamai termosfer karena terjadi kenaikan temperatur yang cukup tinggi. Dalam lapisan ini, radiasi ultraviolet (UV) menyebabkan ionisasi. termosfer mulai berada sekitar 85 kilometer (53 mil) di atas permukaan bumi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 12bagas39 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21