Sebutkan macam-macam jimat yang kalian ketahui!

Berikut ini adalah pertanyaan dari noopakde pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan macam-macam jimat yang kalian ketahui!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tali Pocong

Tali pocong masih dipercaya, sebagai jimat yang bisa membuat kebal dari senjata tajam dan dapat melompat jauh. Biasanya pelaku kejahatan kerap kali menggunakan jimat tali pocong saat beraksi. Biasanya, jimat itu diselipkan di dalam dompet dan saku celana. Diakuinya, tidak semua orang bisa memiliki jimat itu, hanya orang-orang tertentu yang mendapatkannya.

Contohnya seperti kawanan pencuri kendaraan bermotor di Depok selalu membawa jimat tali pocong. Tali pocong itu juga dianggap keramat karena bisa menghipnotis orang. Menurut para pelaku, tali pocong itu berguna membuat korban tertidur, sehingga saat mereka menggondol motor tidak terpergok.

2. Taring Raja Babi Hutan

Kemudian jimat yang sering diburu masyarakat Indonesia adalah taring raja babi hutan. Masyarakat percaya jimat tersebut kebal akan segala tembakan senjata api.

Untuk bisa mendapatkan jimat ini, seseorang harus keluar masuk hutan dan berhadapan langsung dengan babi hutan. Selain itu pantangannya pun sangat berat, pemiliknya tidak boleh berhubungan intim dengan pasangannya selamanya.

3. Jimat Kumis Macan

Satu lagi jimat yang dipercaya oleh masyarakat Indonesia yakni kumis macan, jimat ini dipercayai bisa menambah kewibawaan. Untuk mendapatkan kekuatan dari jimat ini cukup ekstrem, Jimat ini harus dimasukkan ke dalam kulit oleh pemiliknya sendiri tanpa bantuan alat apapun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh darkness1611 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22